About PSDink

about psdink

Selamat datang di blog PSDink.

Tentang PSDink:

PSDink adalah blog tentang tutorial Photoshop dan tips trik Photoshop berbahasa Indonesia yang berisikan cara mengedit photo dengan Photoshop. Belajar cara menggunakan Photoshop dan membuat efek dengan Photoshop.

Kategori tutorial yang berada di sini antara lain  Photomanipulation, photo efek, photo editing, teks efek dan Photoshop basic. Psdink juga akan membahas tutorial tentang cara membuat cover majalah, poster, poster film, dan brosur. Selain itu Psdink juga menyediakan source berupa link untuk free download seperti. Font, brush Photoshop, actions Photoshop, shape Photoshop, pattern photoshop dan Photoshop document (PSD).

Awal lahirnya PSDink:

Berawal dari kejenuhan akibat rutinitas yang monoton setelah berhenti bekerja. Saya berinisiatif mencari kesibukan dengan mendirikan sebuah blog. Saat tulisan ini dibuat alhamdulillah Saya sudah menulis hampir 20 artikel. Tapi perlu digarisbawahi, bahwa bukan berarti saya merasa pintar dan akhirnya mendirikan blog PSDink. Justru karena saya bodoh. Jadi saya mencoba menulis apa yang saya ketahui dan apa yang saya bisa. Dengan harapan, semakin bayak ilmu yang dibagi, semakin banyak pula ilmu yang didapat.

Penutup dari Saya:

Dengan adanya PSDink diharapkan teman-teman pecinta Photoshop bisa mendapat tambahan ilmu walaupun hanya sedikit.

Salam, PSDink...
Dijual T-shirt dengan konsep Go Green. Klik gambar di bawah untuk info lebih lanjut.

PSDink Shopping Store

Sudah membaca artikel About PSDink? Jangan lupa berkomentar yaa... Semoga artikel About PSDink ini bisa bermanfaat buat teman-teman.

Dapatkan artikel seputar dunia desain grafis dan brading di Detakstudio.

Share

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

Jika mengutip harap berikan link yang menuju ke artikel About PSDink. Sesama blogger mari saling menghargai. Terima kasih atas kunjungannya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Psdink akan sangat berterima kasih jika ada teman-teman yang ingin memberitahukan bila ada ejaan yang salah pada penulisan artikel ini.